
Patung Presiden Jokowi Widodo Dipamerkan Di Mandalika “Speed”
Presiden Jokowi Widodo yang digambarkan melalui Patung “Speed” karya seniman Nyoman Nuarta mulai dipasang di gerbang Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika, Pada Minggu 13 Maret 2022 pada pagi hari. Patung yang diharapkan bisa menjadi ikon baru pariwisata bagi sirkuit di kawasan Kuta, Pujut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, itu.
Sekitar pukul 07.00 Wita pemasangan patung Speed dilakukan, dalam acara tersebut Gubernur Nusa Tenggara Barat Zulkieflimansyah dan Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri, juga perwakilan PT Siluet Nyoman Nuarta.

Melalui pemasangan patung di gerbang timur Sirkuit Mandalika tersebut dalam proses berlangsung lancar. Patung sebesar 3 ton ini berhasil dipasangkan oleh petugas menggunakan crane pada sisi gerbang Sirkuit. Sebelum melihat patung presiden Jokowi Widodo yang menarik ada juga permainan yang menarik yaitu dengan bermain slot, permainan slot dapat dinikmati jikalau menang hanya bonus yang didapati dari keberuntungan.
Penguat struktur dan ditutup sebelum dibuka kain sebelum nanti dibuka untuk umum. Djuki Ridwan selaku juru bicara PT. Siluet Nyoman Nuarta menjelaskan. Patung ini di buat cukup capat selama sekitar tiga minggu dan dalam proses tidak ada kendala berjalan sesuai rencana.
Diketahui rangka utama patung dari baja tahan karat. Polesan luar menggunakan tembaga dan kuningan yang terlihat berwarna hijau. Patung Speed ini berarti cepat, menjadi penggambaran dari seorang Presiden Joko Widodo.
”Kita sama-sama tahu, beliau adalah presiden yang serba cepat. Bekerja keras. Itu yang Pak Nyoman implementasikan dari patung ini,” kata Djuki.
Seperti yang di ketahui Mandalika akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan balap MotoGP pada 18-20 Maret 2022. Saat ini berbagai persiapan masih terus dilakukan, baik di dalam sirkuit maupun di luar sirkuit.
You May Also Like

Dampak Invasi Ukraina Mempengaruhi Pantai Pirus, Terpaksa Menutup Pariwisata Turki dan Kuba
April 1, 2022
Mengajak Duta besar Arab Saudi, Sandiaga Uno ingin Bangun Kereta Gantung di Puncak Bogor
March 9, 2022